27.2 C
Jakarta
HomeTagsBudaya

Tag: budaya

Hal Ini Buat Kopi Luwak Semakin Diminati

Kamis, 15 Agustus 2024 - 02:33 WIB Jakarta, VIVA – Kopi Luwak, yang sering dianggap sebagai salah satu jenis kopi paling eksklusif dan mahal di dunia, memiliki tempat yang unik di hati pecinta kopi, terutama di Indonesia. Popularitasnya di tanah air tidak terlepas dari keunikan proses produksinya...

Indonesia dan Malaysia Pererat Tali Silaturahmi Melalui Pameran dan Festival Budaya

Jakarta, VIVA – Indonesia dan Malaysia, dua negara serumpun dengan kekayaan seni dan budaya yang melimpah, kembali menunjukkan kedekatan budaya mereka melalui rangkaian pameran dan festival bertajuk Citra Nusa @ Indonesia: “Kita Serumpun”. Baca Juga : PSMS Medan Rencana Gelar Tur Malaysia, Lakoni Laga Uji Coba dengan Tiga...

Rayakan HUT RI, Indonesian Culture Festival Digelar dari Sabang Sampai Merauke

Selasa, 13 Agustus 2024 - 14:39 WIB Jakarta, VIVA – Merayakan hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-79 tahun, rangkaian kegiatan dengan tema Indonesian Culture Festival, digelar mulai 1 - 31 Agustus 2024 mendatang di Lippo Malls.  Baca Juga : Masyarakat Adat Siap Sukseskan Peringatan HUT ke-79 RI di IKN Tema...

Tiket Museum Terlalu Murah, Pengunjung Bakal Dapat Pengalaman Murahan? Penggiat Angkat Bicara!

Kamis, 11 Juli 2024 - 19:44 WIB JAKARTA –  Revitalisasi museum merupakan langkah strategis yang penting dalam mendukung pelestarian warisan sejarah dan budaya Indonesia. Baca Juga : Budaya Ini Harus Dibangun Perusahaan kalau Mau Aman Pada Mei 2024 lalu, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi RI meresmikan Badan...

Hotel Berkonsep Indonesia Banget Hadir di Jakarta, Sandiaga Uno: Kita Tunggu di Mancanegara

Selasa, 16 Juli 2024 - 20:53 WIB TANGERANG – Setelah sukses di Yogyakarta dan Semarang, Hotel Tentrem Jakarta kini hadir di kawasan Alam Sutera, Tangerang Selatan.  Baca Juga : Putu DPR: Political Will Kepemimpinan Nasional ke Depan untuk Seni Budaya Harus Ditingkatkan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin...