28.4 C
Jakarta
HomeTagsRinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari

Tag: Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari

Hasil Malaysia Masters 2024: Rinov/Pitha Gagal Tumbangkan Jagoan Tuan Rumah di Final

Rinov/Pitha merupakan wakil terbaik Indonesia di Malaysia Masters 2024. Mereka sudah jadi harapan tunggal sejak semifinal. Dengan hasil ini, Rinov/Pitha gagal menambah koleksi gelar BWF Word Tour. Total keduanya sudah merebut tiga titel, terbaru pada Spain Masters 2024. Indonesia juga gagal mengakhiri paceklik trofi di Malaysia Masters. Kehormatan...

Hasil Malaysia Masters 2024: Rinov/Pitha Lolos ke Final

Liputan6.com, Jakarta- Indonesia dipastikan memiliki wakil di final Malaysia Masters 2024. Ganda campuran Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari melaju ke partai puncak setelah menang rubber game saat melawan wakil Denmark Mathias Christiansen/Alexandra Boje di babak semifinal. Bertanding di Axiata Arena, Sabtu (25/5/2024) siang WIB, Rinov/Pitha menjadi...

Hasil Malaysia Masters 2024: 2 Ganda Campuran Indonesia ke Perempat Final, Ester Nurumi Terhenti di 16 Besar

Lapangan 2 Pertandingan ke-1: Putri Kusuma Wardani vs Ratchanok Intanon (Thailand); 21-19, 21-19 Pertandingan ke-3: Ester Nurumi Tri Wardoyo vs Wang Zhi Yi (China); 10-21, 11-21 Pertandingan ke-6: Chico Aura Dwi Wardoyo vs Jason Gunawan (Hong Kong) *Pertandingan ke-10: Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi vs Keng Shu Liang/Zhang...

Hasil Thailand Open 2024: Pasangan Indonesia Rinov/Pitha Terhenti, Hanya Satu Wakil Indonesia Tersisa di Ganda Putri

Indonesia kehilangan harapan untuk melaju ke final Thailand Open 2024 setelah Rinov/Pitha kalah dalam pertandingan ganda putri. Sekarang, satu-satunya harapan terakhir Indonesia adalah pasangan Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi yang harus melawan unggulan kedua asal Jepang Rin Iwanaga/Kie Nakanishi pada Sabtu (18/5/2024) sore WIB....

Gregoria Keok dan Rinov/Pitha Melaju ke Semifinal Thailand Open 2024

Pasangan Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati juga terhenti di perempat final Thailand Open 2024 bersama dengan Gregoria. Mereka kalah dari wakil tuan rumah, Ruttanapak Oupthong/Jhenicha Sudjaipraparat dalam pertandingan rubber game dengan skor 16-21, 21-16, 20-22. Komang Ayu Cahya Dewi, tunggal putri asal Beli, juga mengalami...

Rinov/Pitha Tetap Genggam Tiket Olimpiade Paris Meskipun Kandas di 16 Besar BAC 2024

Beberapa atlet Indonesia dari cabang-cabang lain sudah berhasil meraih tiket Olimpiade 2024. Mereka antara lain Nurul Akmal (angkat besi), Eko Yuli Irawan (angkat besi), Rizky Juniansyah (angkat besi), Arif Dwi Pangestu (panahan), dan Diananda Choirunisa (panahan). Selain itu, Desak Made Rita Kusuma Dewi (panjat...