Apresiasi terhadap media center Kominfo sebelumnya datang dari Menteri Pemuda dan Olahraga, Dito Ariotedjo, yang mengaku sangat terkesan dengan fasilitas dan dukungan yang diberikan. "Media Centernya keren banget. Luar biasa," ujar Menpora Dito dalam salah satu kunjungannya ke Media Center PON XXI di Medan.
Baginya,...
Tak sampai di situ, Rizki Juniansyah juga telah menyiapkan rencana mulia lain untuk memanfaatkan dana apresiasinya. Dia berniat menghadiahkan sebagian ke orang tua, serta menggunakan untuk ibadah umrah.Â
"Setengahnya juga akan dipakai buat dikasih ke orang tua, ke keluarga, bangun sasana, investasi properti, lalu saya...
Liputan6.com, Jakarta - PT Freeport Indonesia (PTFI) memberikan bonus kepada atlet dan pelatih peraih medali di Olimpiade Paris 2024 dalam acara "Malam Apresiasi untuk Peraih Medali Olimpiade Paris 2024 dari Sinergi Kelompok Usaha Indonesia" di Gedung Convergence Indonesia Epicentrum Jakarta, Senin (26/8/2024) malam WIB.
“Freeport...
Nah untuk target ke depannya sendiri, apa nih yang mau dilakukan?
Ya, mau mempersiapkan diri lagi buat eventevent berikutnya, yang pasti ada kayak World Cup, Asian Games, dan Olympic tentunya di LA 2008, dan itu akan menjadi fokus saya.Â
Yang terdekat?
Ada World Cup di Korea. Oktober.
Begitu pulang...
Khelif memang menjadi sasaran hujatan di media sosial setelah pertandingannya melawan Angela Carina di babak 16 besar tinju wanita 66kg Olimpiade 2024 pada 1 Agustus 2024. Ketika itu Imane mampu mengalahkan Carini dalam waktu 46 detik saja.
Angela Carini memutuskan mundur setelah tak kuat menahan...
Liputan6.com, Jakarta- Cabang olahraga bulu tangkis atau badminton Indonesia sedang berada di titik terendah. Untuk pertama kalinya sejak 2012, Indonesia gagal mendapatkan satupun medali emas pada Olimpiade 2024 yang baru selesai di Paris, Prancis.
Indonesia cuma memperoleh perunggu di bulu tangkis dari nomor tunggal putri...