PB FPTI juga menjaga faktor spiritual para pemain. Sebelum berjuang ke Olimpiade 2024, FPTI beberapa kali menggelar doa bersama.
“Selain fisik dan mental, pastinya ada faktor ketiga, yakni spiritual. Apapun yang namanya takdir harus dilakukan dengan doa. Beberapa kali sebelum ke Paris kami melakukan doa...
Veddriq Leonardo, spiderman Indonesia, kembali menunjukkan kehebatannya dengan meraih medali emas di Olympic Qualifier Series Shanghai 2024. Dalam kompetisi tersebut, Veddriq berhasil mengalahkan atlet speed asal China, Wu Peng, dengan waktu fantastis 4,83 detik, unggul 0,5 detik dari lawannya yang mencatatkan waktu 4,88 detik.
Keberhasilan...
Menurut Staf Khusus Mendagri, Indonesia telah memastikan diri untuk berlaga di Olimpiade melalui cabang olahraga panjat tebing, namun baru dua atlet yang lolos, yaitu Desak Made Rita Kusuma Dewi dan Rahmat Adi Mulyono. Mereka berkompetisi dalam nomor speed putri dan speed putra.
Harapannya, di turnamen...
Staf Khusus Mendagri menambahkan bahwa saat ini Indonesia melalui cabang olahraga panjat tebing sudah memiliki dua atlet yang memastikan diri untuk berlaga di Olimpiade, yaitu Desak Made Rita Kusuma Dewi di nomor speed putri dan Rahmat Adi Mulyono di nomor speed putra.
"Mudah-mudahan di turnamen...